Monday, January 9, 2017

Cara Terbaru Menggunakan Google Search Yang Jarang Orang Ketahui


Geishavana - Google adalah website yang paling sering orang gunakan untuk mencari sebuah informasi di internet. Tapi tahu tidak di antara kalian cara mengunakan Google search dengan benar ? sebenarnya tidak ada penilain benar atau salahnya mengunakan mbah Google. Tergantung keperluan kita mau mencari apa.

Tapi kebanyakan dari temen-temen pasti saat mencari artikel blog yang muncul pasti blog itu lagi blog itu lagi hehe. Lantas bagaimana cara untuk mengatasinya ? sebenarnya cukup mudah untuk menangani hal tersebut tapi di antara temen-temen yang tidak begitu mengenal bagaimana cara google pasti akan mengalami kesulitan.

Berikut adalah cara mencari artikel di Google search yang fresh
#1 Langkah Pertama
Langkah pertama yang pasti harus masuk ke website mbah Google dulu ya hehe, kemudian ketikan apa yang temen-temen cari.

#2 Langkah Ke dua
Selanjutnya kita pilih menu alat penelusuran/tools seperti gambar di bawah ini.
Langkah pertama
Kemudian kita pilih rentang waktunya, saran saya 1 bulan terkhir saja agar ada banyak pilihan.
Langkah ke dua
#3 tinggal cari deh artikel mana yang mungkin anggap teman-teman cocok

Gimana simple dan mudah bukan cara mencari artikel yang fresh masih baru di Google search. Semoga artikel kali ini bermanfaat ya buat temen-temen,jangan lupa share kalo memang bermanfaat dan komen buat memberi masukan pada kita hehe. Selamat berjumpa lagi di artikel berikutnya.

No comments:

Post a Comment

Habis Jual Akun Langsung Buat Modal Bisnis

Geishavana - Mencoba Jualan Online Menjadi Dropship. Hallo ? lama gak pernah update artikel ya hehe. Ya maklum karena sudah semester tua da...